Open Trip Gunung Prau
Open Trip Gunung Prau

Open Trip Gunung Prau merupakan paket wisata dengan kategori open trip. Open Trip Gunung Prau ini kami buat berdasarkan atas permintaan dari peserta kami yang sudah pernah berangkat ke Dieng baik mengikuti Open Trip Dieng Plateau atau pun Paket Wisata Dieng Private. Schedule dari Open Trip Gunung Prau ini ada pada setiap week end atau berangkat setiap hari Jumat dengan meeting point di Plaza Festival Jakarta.

Tags:

open trip, Gunung Prau
Trip
05 - 07 Mei 2023
Sudah berakhir