Open Trip Pulau Pahawang 1 Hari 12 - 12 Januari 2025
(Dari Ketapang)
Di Open Trip Pulau Pahawang 1 Hari, kamu bakal diajak untuk menjelajahi keindahan alam yang nggak kalah sama destinasi impian. Mulai dari snorkeling seru di spot terindah, main air sepuasnya di pantai pasir putih, hingga bersantai sambil menikmati sunset yang super instagramable!
Tags:
open trip, Pulau Pahawang 1 Hari BookingTrip Info
Destinasi | : |
Pulau Pahawang 1 Hari
Pulau Pahawang, Marga Punduh,
Pesawaran,
Propinsi Lampung,
Indonesia,
35453
|
Tgl berangkat | : | 12 Jan 2025 |
Tgl berakhir | : | 12 Jan 2025 |
No Perjalanan | : | 542 |
Min Quota | : | 18 |
Max Quota | : | 30 |
Price | : | Rp. 180.000 /pax |
Fasilitas:
- Kapal snorkling dan explore pulau.
- Makan 1 kali.
- Air Mineral.
- Alat Snorkeling: (mask, snorkel dan kaki katak).
- Life jacket (Pelampung).
- Tiket masuk pulau.
- Tiket spot snorkeling.
- P3K.
- Tour Guide.
- Dokumentasi (termasuk underwater)
- Ruang Ganti.
- Kamar Bilas.
Itinerary:
- 08.30 : Berkumpul di meeting point Dermaga Ketapang.
- 08.45 : Pembagian pelampung dan alat snorkeling.
- 09.00 : Jelajah pulau dan snorkeling.
- 09.15 : Menuju Pulau Kelagian Kecil.
- 09.45 : Menikmati suasana dan pemandangan Pulau Kelagian Kecil dan foto bersama.
- 10.30 : Pemanasan dan breafing sebelum snorkeling.
- 10.00 : Snorkeling di dekat Pulau Kelagian Kecil.
- 11.00 : Snorkeling di Kawasan Transplantasi Terumbu Karang Cukuh Bedil.
- 12.00 : Snorkeling di Taman Nemo.
- 12.45 : Menuju Pulau Pahawang Besar.
- 13.00 : Makan siang.
- 13.30 : Istirahat sejenak.
- 14.30 : Menuju Pasir Timbul Pahawang Kecil.
- 15.00 : Menikmati suasana dan Pemandangan Pasir Timbul Pahawang Kecil.
- 15.30 : Menuju Pulau Kelagian Besar.
- 16.00 : Menikmati suasana dan Pemandangan Pulau Kelagian Besar.
- 16.30 : Menuju Dermaga Ketapang.
- 17.00 : Bersih - bersih di Dermaga Ketapang dan Open Trip Pulau Pahawang 1 Hari selesai.
*Jadwal kegiatan tidak mengikat, dapat berubah sesuai dengan situasi dan kondisi di lapangan.
Personal Equipment:
- Kesehatan.
- Sunblock.
- Obat - obatan pribadi.
- Kacamata sun glasses.
- KTP / SIM / Passport / Kartu Identitas.
- Uang secukupnya (di Pulau Pahawang tidak ada ATM).
Komentar